Blog Counter

Senin, Agustus 24, 2009

Spesifikasi BlackBerry Curve 8900 Javelin


BlackBerry Curve 8900 Javelin Specifications :
Wifi Yes, GPS Yes, Camera 3.15 MP
Network : 2G Network GSM Quadband 850/900/1800/1900
Operating System (OS) : BlackBerry OS
CPU : 512 MHz processor
Dimensions : 109 x 60 x 13.5 mm
Weight : 110 grams
Display : -TFT 65000 colors
-size 2.4"
-resolutions 480 x 360 pixels
-Full QWERTY Keyboard
-Trackball navigation
-Wallpapers
Sound : vibration, downloadable polyphonic, MP3 ringtones, speakerphone
Camera : -Primary : 3.15 MP, CMOS, resolution 2048 x36pixels, 2 x digital zoom, night mode
-Autofocus and LED flash
-Geo-tagging
-Image stabilization
-Video : 240 x 180 pixels
-Secondary = No
Design : Candybar
Memory : -internal =256 MB
-Card slot : microSD (TransFlash) up to 16 GB, buy memory
-Phone book = dynamic ; photocall
-Call records = Yes

Data transmission : -GPRS class 10 (4+1/3+2 slots), 32-48 kbps
-EDGE class 10, 236.8 KBPS
-HSCSD
-WLAN : WiFi 802.11 b/g
-Bluetooth v2.0 with A2DP
-USB : microUSB
Other features ::
Messaging : SMS, MMS, Email, Instant Messaging
Browser : WAP v2.0/HTML
Games: Yes, and downloadable
Java : J2ME
GPS : Yes, with A-GPS support
Color : Black
BlackBerry Maps, organizer, voice dial, calculator, handsfree, predictive text entry T9, THEMES, caller ID, photo caller ID, profile ID
Audio file supports : MP3/AAC/AAC+/WMA
Video file supports : DivX/XviD/MPEG4/WMV
Battery : -Li-ion 1400 mAh
-standby = up to 356 hours
-talk time = up to 5.5 hours
Status : Available released 2008, November
Price : IDR4,700,000 (4th week in Jakarta)
Photo : www.gsmarena.com

Minggu, Agustus 23, 2009

Spesifikasi BlackBerry Curve 8310/8320




BlackBerry Curve 8310/8320 Specifications :
Tidak ada perbedaan spesifikasi antara BlackBerry Curve 8310 dengan 8320, baik fitur mau pun fisik, kecuali hanya pada fitur GPS dan Wifi. 8310 memiliki fitur GPS, tapi tidak ada Wi-Fi, dan sebaliknya 8320 memiliki fitur Wi-Fi tapi tanpa GPS. Berikut adalah spesifikasinya secara lengkap.
NETWORK: 2G Network Quadband 850/900/1800/1900
OPERATING SYSTEM : BlacBerry OS
CPU : Intel XScale PXA 272 312 MHz processor
DIMENSION : -size 107 x 60 x 15.5 mm
-Weight : 111 grams
DISPLAY : -TFT 65000 colors
-size 2.5"
-resolution 320 x 240 pixels
-full QWERTY Keyboard
-trackball navigation
-wallpapers

SOUND : vibration, downloadble polyphonic, MP3 ringtones, speakerphone, 3.5 mm stereo jack audio
CAMERA : 2 MP, 1600 X 1200 pixels, LED Flash
MEMORY : -internal 64 MB
-card slot : microSD (TransFlash)
-phonebook = Yes, photocall
-call records
DATA TRANSMISSION : -GPRS, EDGE, Bluetooth v2.0 with A2DP, USB (miniUSB)

OTHER FEATURES ::
Messaging : SMS, MMS, Email, IM
Browser : HTML
Games : Yes + downloadable
Java : Yes
GPS : Yes (8310)
WLAN : Yes, Wi-FI 802.11 b/g (8320)
Media Player, BlackBerry Maps, organizer, voice dial
Battery : -Li-ion 1100 mAh
-standbye up to 408 hours
-talk time up to4 hours

Price in Jakarta : IDR2,800,000 (8310)/IDR3,250,000 (8320)
Second hand : IDR2,200,000 (8310)/IDR2,700,000 (8320)
Photo : www.gsmarena.com

Kamis, Agustus 20, 2009

Spesifikasi Nokia 6700 Classic



Spesifikasi
Fitur fisik, sumber daya dan memori

Ukuran
* Bentuk: Monoblok
* Dimensi: 109.8 x 45 x 11.2 mm
* Berat: 116.5 g
* Volume: 46.5 cc

Layar dan 3D
* Ukuran: 2.2"
* Resolusi: 320 x 240 piksel (QVGA)
* 16.7 juta warna (TFT)
* Ambient light sensor (ALS)
* Content Adaptive Brightness Control (CABC)

Tombol dan metode input
* Keypad numerik
* Tombol kamera dan volume khusus
* Perintah suara dan rekaman suara
* Volume atas dan bawah
* Kamera

Warna dan cover
* Warna yang tersedia:
- Chrome
- Hitam
- Matt Steel

Konektor
* Micro-USB untuk isi ulang, audio dan data
* Charger DC

Memori
* Card slot memori microSD, maks. 8 GB
* Memori pengguna internal 170 MB

Sumber daya
* Baterai BL-6Q 960 mAh
* Waktu bicara (maksimum): 3G GSM 4 jam, 2G GSM 5 jam
* Waktu siaga (maksimum): 300+ jam

Komunikasi dan navigasi
Frekuensi operasi
* Quad-band GSM EDGE 850/900/1800/1900
* Peralihan otomatis
* Modus penerbangan

Jaringan data
* GPRS MSC 32 (RX+TX 4+3, maksimum 6 slot)
* EDGE (EGPRS) MSC 32 (RX+TX 4+3, maksimum 6 slot)
* Triple band WCDMA Band I, II dan VIII (2100/1900/900)
* HSDPA 10Mbps
* HSUPA 2Mbps
* Dukungan TCP/IP
* Mendukung sinkronisasi MS Outlook untuk kontak, kalender dan catatan.

Konektivitas dan sinkronisasi lokal
* Bluetooth versi 2.1 termasuk dukungan stereo untuk headset
* Mendukung untuk PictBridge
* SyncML (lokal dan remote)
* Mendukung sinkronisasi PC dengan Nokia PC Suite

Fitur panggilan
* Speakerphone hands-free terintegrasi
* Penjawab otomatis dengan headset atau car kit
* Penjawab bebas
* Panggilan tunggu, menahan panggilan, pengalihan panggilan
* Penghitung waktu panggilan
* Daftar panggilan keluar, masuk dan tidak terjawab
* Panggilan cepat
* Panggilan suara tinggi
* Getar (internal)
* Tombol volume samping
* Mute/unmute
* Kontak dengan foto
* Panggilan konferensi dengan 3 peserta

Olah pesan
* SMS dengan dukungan SMS bersambung untuk pesan yang panjang
* Daftar nomor yang baru saja digunakan dalam editor pesan
* Hapus banyak SMS
* OMA MMS v1.3
* Resize foto otomatis untuk MMS
* Nokia Xpress audio messaging
* Inbox umum untuk pesan SMS dan MMS
* Daftar distribusi untuk olah pesan
* Instant messaging

E-mail
* Protokol yang didukung: IMAP4, POP3, SMTP
* Mendukung lampiran e-mail

Web browsing
* Nokia Web Browser (OSS)
* Opera Mini Web Browser
* Nokia Mobile Search

GPS dan navigasi
* A-GPS terintegrasi

Foto dan suara
Fotografi
* Kamera 5 megapiksel (2992 x 1944)
* Autofokus
* Jarak fokus: 4.6 mm
* Jangkauan fokus: 10 cm sampai tak terhingga
* Flash LED
* Mode flash : On, off, otomatis
* Jangkauan operasi flash: 1 m
* Modus pengaturan cahaya: otomatis, cerah, berpijar, fluoresen
* Modus capture: diam, berurutan, self-timer, video
* Modus nada warna: normal, hitam & putih, sepia, negatif
* Viewfinder layar penuh
* Toolbar aktif
* Tombol kamera khusus
* Orientasi mendatar (horizontal)
* Editor foto pada perangkat
* Cetak langsung ke printer foto yang kompatibel

Video
* Rekaman video sampai 640 x 480 @ 15fps atau 352 x 288 @ 30fps
* Zoom digital 4x
* Format file rekaman video: .mp4, .3gp; codecs: H.263, MPEG-4
* Format rekaman audio: AMR-NB
* Modus pengaturan cahaya: otomatis, cerah, berpijar, fluoresen
* Modus nada warna: normal, hitam & putih, sepia, negatif
* Panjang klip (maksimum): hanya terbatas berdasarkan jumlah memori yang tersisa
* Nokia Media Player
* Format file playback video: .mp4, .3gp; codecs: H.263, H.264
* Video streaming: .3gp
* Playback video mode mendatar
* Nada dering video (2 nada built-in)
* Dukungan berbagi video (via Share on Ovi atau Flickr)
* Berbagi video secara real time ke perangkat mobile lain yang kompatibel

Playback audio dan musik
* Nokia Media player
- Playlist
- Equaliser
- Pilihan berdasarkan artis, album, dan genre
- Tampilan grafik album
* Format file playback musik: .amr, .mid, .mp3, .mp4, .m4a, .aac, .wma
* Dukungan via headset inbox
* Dukungan audio dengan µUSB
* Nokia Music Manager
* Nada dering: sampai 64 polifonik nada dering MIDI, nada dering Nokia, klip audio NB-AMR, file MP3/MP4 dan AAC, dan nada dering video
* Menunda noise uplink


Rekaman suara dan audio
* Perintah suara
* Panggilan suara
* Perekam suara
* Format rekaman audio: AMR-NB
* Speech codec: WB-AMR, NB-AMR, HR, FR, EFR
* 2 mikrofon untuk menunda noise uplink

Personalisasi: profil, tema, nada dering
* Profil yang dapat disesuaikan
* Nada dering: .mid, .aac, .mp3, .mp4, .m4a, .wma sebagaimana nada dering Nokia dan nada dering video Nokia. (20 nada built-in)

Personal information management (PIM): kontak, jam, kalender dsb.
* Penyimpanan sampai 2000 kontak, tergantung besar memori yang tersisa.
* Database kontak lanjutan: multipel nomor dan detail e-mail per kontak, kontak dengan foto
* Mendukung penambahan foto ke kontak
* Mendukung grup kontak
* Jam: analog dan digital
* Stopwatch
* Penghitung waktu mundur dengan interval
* Jam alarm dengan nada dering atau file musik sebagai suara alarm
* Pengingat
* Kalkulator
* Kalender dengan tampilan minggu dan bulan, sampai 1500 entri
* Konverter
* Catatan tertulis
* Agenda

Aplikasi
* Java™ MIDP 2.1, CLDC 1.1
* Flash Lite 3.0
* Instant messaging
* Instant messaging with Presence
* Kontak Instant messaging dan Presence-enhanced
* IMPS Instant messaging
* Instant messaging client (OMA IMPS 1.2)

Isi paket penjualan
* Nokia 6700 classic
* Nokia Battery BL-6Q (960 mAh)
* 1GB SD card
* Nokia µUSB headset WH-203
* Nokia Connectivity Cable CA-101
* Nokia High Efficiency Charger AC-8
* Pouch
* Panduan memulai cepat

Aksesoris
Rekomendasi aksesoris

* Nokia Bluetooth Headset BH-606
* Nokia Bluetooth Headset BH-103
* Nokia Car Kit CK-100

Keberadaan sebagian produk, layanan dan fitur dapat berbeda-beda di tiap negara. Silakan cek di gerai Nokia terdekat. Spesifikasi ini dapat berubah tanpa pemberitahuan.
sumber foto :www.gsmarena.com
klik di sini untuk mengetahui harga

Spesifikasi Nokia 5630 XpressMusic



Spesifikasi Teknik
Fitur fisik, sumber daya dan memori

Ukuran
* Bentuk: Tipis
* Dimensi: 112 x 46 x 12 mm
* Berat: 83 g
* Volume: 55 cc

Layar dan 3D
* Ukuran: 2.2"
* Resolusi: 320 x 240 piksel (QVGA)
* Sampai 16.7 juta warna
* Teknologi matriks aktif
* Cahaya pada layar dan keymat dioptimalkan oleh sensor cahaya

Tombol dan metode input
* Keypad numerik
* Tombol musik dan kamera khusus
* Perintah suara
- pengaktifan profil
- akses suara
- tombol konektivitas Bluetooth
- pengaktifan perekam suara
- pencarian musik Say & Play

Warna dan cover
* Warna yang tersedia (dapat berbeda-beda pada setiap area):
- Hitam dengan aksen merah
- Abu-abu dengan aksen biru
- Abu-abu dengan aksen krom

Konektor
* Micro-USB connector, USB 2.0
* 3.5 mm stereo headphone plug

Memori
* Slot kartu memori microSD, hot swappable, 4 GB dalam kemasan, kapasitasnya dapat diperbesar sampai 16 GB
* Memori internal dinamis 60 MB
* Memori flash NAND 256 MB

Sumber daya
* Baterai Li-Ion standar BL-4CT 860 mAh
* Waktu bicara (maksimum):
- GSM 7 jam
- WCDMA 4 jam
* Waktu siaga (maksimum):
- GSM 400 jam
- WCDMA 400 jam
* Waktu rekaman video (maksimum): 1 jam 30 menit
* Waktu panggilan video (maksimum): 2 jam 30 menit
* Waktu playback musik (maksimum): 22 jam

Komunikasi dan navigasi
Frekuensi operasi
* Quad-band GSM 850/900/1800/1900
* Beralih secara otomatis antara band GSM
* Modus penerbangan

Jaringan data
* GPRS data kelas 32
* EDGE kelas B, multislot kelas 32
* WCDMA 2100/900
* HSDPA, kecepatan maksimum 10.2 Mbps (DL)
* HSUPA, kecepatan maksimum 2.0 Mbps (UL)
* WLAN 802.11b, 802.11g
* Dukungan TCP/IP

Konektivitas dan sinkronisasi lokal
* Bluetooth versi 2.0
- Bluetooth profil: A2DP, AVRCP
* Dukungan UPnP
* Dukungan MTP (Mobile Transfer Protocol)
* Cetak langsung ke printer foto yang kompatibel
* Mendukung sinkronisasi PC dengan Nokia PC Suite

Layanan
* Speaker-independent name dialling (SIND)

Fitur panggilan
* Speakerphone handsfree khusus
* Jawab otomatis
* Tombol penjawab bebas
* Panggilan tunggu, menahan panggilan, pengalihan panggilan
* Pencatat waktu panggilan
* Daftar panggilan keluar, masuk dan tidak terjawab
* Panggilan ulang otomatis
* Panggilan cepat
* Panggilan suara
* Dukungan Fixed dialing number
* Getar (internal)
* Tombol volume samping
* Mute/unmute
* Kontak dengan foto
* Nada dering berbicara
* Panggilan konferensi
* Panggilan video: sampai 176 x 144 piksel (QCIF), sampai 15 fps
* VoIP

Olah pesan
* SMS dengan dukungan SMS bersambung untuk pesan yang panjang
* Daya simpan SMS: tidak terbatas (tergantung pada kapasitas memori)
* Panggilan cepat untuk pengiriman SMS
* Hapus banyak SMS
* Pembaca pesan text-to-speech
* MMS
* Resize foto secara otomatis untuk MMS
* Nokia Xpress audio messaging
* Kotak masuk umum untuk pesan SMS dan MMS
* Tampilan nomor untuk olah pesan
* Daftar distribusi untuk olah pesan
* Instant messaging
* Broadcast seluler

E-mail
* Protokol yang didukung: IMAP, POP, SMTP
* Mendukung lampiran email
* Dukungan notifikasi e-mail OMA

Web browsing
* Bahasa mark-up yang didukung: HTML, XHTML, WML
* Protokol yang didukung: HTTP, WAP
* Dukungan TCP/IP
* Browser Nokia Web Browser
- JavaScript versi 1.3 dan 1.5
- dukungan ECMAScript
- dukungan CS
- Mini Map
* Nokia Mobile Search

Foto dan suara
Fotografi

* Kamera 3.2 megapiksel (2048 x 1536 piksel)
* Format foto: JPEG, Exif
* Sensor CMOS
* Zoom digital 4x
* Full Focus
* Jarak fokus: 30 cm sampai tidak terhingga
* Flash LED ganda
* Modus flash: Aktif, tidak aktif, otomatis, reduksi mata merah
* Jarak pengoperasian flash: 1.5 m
* Modus pengaturan cahaya: otomatis, cerah, berawan, berpijar, fluoresen
* Titik pusat eksposur otomatis; kompensasi eksposur: +2 ~ -2EV
* Modus tangkap: diam, urutan, self-timer, video
* Modus pemandangan: otomatis, ditentukan oleh pengguna, tegak, mendatar, sport, malam, malam tegak
* Modus nada warna: normal, sepia, hitam & putih, vivid, negatif
* Viewfinder layar penuh
* Toolbar aktif
* Tombol kamera khusus
* Orientasi mendatar (horizontal)
* Editor foto pada ponsel
* Cetak langsung ke printer foto yang kompatibel

Video
* Kamera utama
- Rekaman video sampai 640 x 480 piksel (VGA), pada 15fps
- Zoom video digital 2x
* Kamera depan
- Resolusi video: 176 x 144 piksel (QCIF) pada 15fps
- Zoom video digital 2x
* Format rekaman video: .mp4, .3gp; codecs: MPEG-4, H.263
* Panjang klip (maksimum): 1 jam 30 menit
* RealPlayer
* Format file playback video: .mp4, .3gp, RealVideo 8/9/10; codecs: H.263, H.264
* Format streaming video:
- H263/MPEG4 QVGA@30fps
- H264 QVGA@15fps 256kbps
- RA8 QVGA@15fps 320kbps
- RA10 QVGA@15fps 320kbps
- VC-1 QVGA@15fps 256kbps
- Flash/Sorenson Spark QVGA@30fps
- Flash/On2 VP6 QVGA@15fps
* Playback video modus mendatar
* Panggilan video: sampai 176 x 144 piksel (QCIF)
* Nada dering video
* Editor video pada ponsel
* Album/blog online: upload foto/video dari galeri
* Rotasi galeri video
* Dukungan sharing video (tergantung pada jaringan WCDMA)

Playback musik dan audio
* Nokia digital music player
* Format file playback musik: .mp3, .wma, .aac, eAAC, eAAC+, MIDI, WAV
* Streaming audio
* Tombol volume khusus
* Radio FM 87.5-108 MHz dengan dukungan RDS
* Plug headphone stereo 3.5 mm
* Nokia Music Manager
* Dukungan Nokia Podcasting
* Nada dering: MIDI, AAC, eAAC, eAAC+, WAV, WMA, MP3
* Speaker stereo khusus
* Sinkronisasi musik dengan Windows Media Player

Rekaman suara dan audio
* Perintah suara
- pengaktifan profil
- akses suara
- tombol konektivitas Bluetooth
- pengaktifan perekam suara
- pencarian musik Say & Play
* Panggilan suara
* Perekam suara
* Format rekaman audio: AMR, AAC stereo
* AMR, NB-AMR, FR/EFR
* Mikropon digital
* Text-to-speech

Personalisasi: profil, tema, nada dering
* Profil yang dapat dipersonalisasi
* Homescreen yang dapat dipersonalisasi
* Nada dering: mp3, aac, 64-nada poliponik
* Komposer nada dering
* Nada dering video (2 nada built-in)
* Nada dering berbicara
* Wallpaper bertema
* Kontak pada Homescreen:
- tambahkan 20 kontak yang paling sering Anda hubungi beserta foto dan avatar mereka
- dapat dialihkan menjadi Aktif/Tidak aktif
- email aktif/tidak aktif, IM, Kalendar, WLAN sniffer
- modifikasi cara pintas

Software
Platform software dan antarmuka pengguna
* S60 Edisi ketiga, Feature Pack 2
* Symbian OS versi 9.3
* Siaga aktif
* Perintah suara
- pengaktifan profil
- akses suara
- tombol konektivitas Bluetooth
- pengaktifan perekam suara
- pencarian musik Say & Play
* FOTA (Firmware update Over The Air)
* Bar kontak pada Homescreen:
- tambahkan 20 kontak yang paling sering Anda hubungi beserta foto dan avatar mereka
- dapat dialihkan menjadi Aktif/Tidak aktif
- email aktif/tidak aktif, IM, Kalendar, WLAN sniffer
- modifikasi cara pintas


Personal information management (PIM): kontak, jam, kalender dsb.
* Daya simpan sampai 5000 kontak
* Database kontak lanjutan: multiple nomor dan rincian e-mail per kontak, kontak dengan foto
* Mendukung penambahan foto ke kontak
* Mendukung grup kontak
* Dukungan Fixed Dialling Number
* Jam: analog dan digital
* Jam alarm dengan nada dering atau radio sebagai suara alarm
* Pengingat
* Kalkulator
* Peralatan Office
* Kalender dengan tampilan minggu dan bulan
* Konverter
* Catatan aktif
* Agenda
* Informasi PIM dapat dilihat selama melakukan panggilan: kontak, jam, kalender

Aplikasi
* Java™ MIDP 2.0, CLDC 1.1, 3D API, PIM API, Akses file API
* Flash Lite 3.0
* Instant messaging
* Browser Nokia Web Browser
- JavaScript versi 1.3 dan 1.5
- dukungan ECMAScript support
- dukungan CSS
- Mini Map
* Kamus Mobile
* Real Player
* Windows Live
* Download! client
* Nokia Email 1.0
- Akses email: Gmail, POP/IMAP
* Mail for Exchange
* Aplikasi dan konten Eco
We: aplikasi untuk keseimbangan karbon, nada dering, tutorial, katalog eco, wallpaper, fitur hemat energi
* Menambah aplikasi lain:
- Download over-the-air (OTA)
- Gunakan Download! Client
* Konektivitas Home (UPnP)
* Nokia Music
* NGage
* Nokia Search

Permainan
* Meliputi permainan Coba & Beli (dapat berbeda-beda pada setiap area):
- Brain challenge
- FIFA 09
- Asphalt 4
- Block Braker
- Tetris
- Dogz
- Monopoly
- Bounce
- Cafe Solitaire
* Aplikasi N-Gage
* 3D image engine

Isi paket penjualan
* Nokia 5630 XpressMusic
* Nokia Battery BL-4CT
* Nokia Stereo Headset HS-45, dengan Remote Control AD-54
* Nokia Connectivity Cable CA-101D
* Nokia MicroSD 4 GB memory card MU-41
* Nokia Efficiency Charger AC-10
* Nokia Pouch

Aksesoris
Rekomendasi aksesoris
* Nokia Stereo Headset WH-500
* Nokia Mini Speakers MD-8
* Nokia Bluetooth Headset BH-103

Solusi mobil kompatibel
* Nokia FM Transmitter CA-300
* Nokia Car Kit CK-600

sumber foto : www.gsmarena.com
klik di sini untuk mengetahui harga

Rabu, Agustus 19, 2009

Spesifikasi Nokia E52


Spesifikasi Nokia E52
-Jaringan : 2G Networks GSM Caturband 850/900/1800/1900
3G Networks GSM HSDPA Dualband 900/2100
-Sistem operasi : Symbian OS, S60 released 3.2
-CPU : Prosesor ARM 11 600 MHz
-Diumumkan kepada publik pada bulan Mei 2009, dan dapat diperoleh bulan Juli 2009.
-Ukuran : > dimensi 116 x 49 x 9,9 mm
> volume 54 cc
> bobot 98 gram
-Layar : > TFT 16 juta warna
> resolusi 240 x 320 piksel
> ukuran diagonal 2,4"
> sensor akselerometer untuk auto-rotate
-Suara : > alert type : vibrasi, downloudable polyphonic, MP3 ringtones
> speakerphone : ada
> 3,5 mm audio jack
-Memori : > Internal 60 MB
> Eksternal : microSD (TransFlash) hingga 16 GB, 1 GB disertakan pada saat pembelian.
> Phonebook : practically unlimited entries and field, photocall.
> Call records : detailed, maksimum 30 hari

-Data : GPRS kelas 32, HSCSD, EDGE kelas 32 (296/178,8 kbits) , 3G HSDPA (10,2 Mbps), WLAN Wifi 802 11 b/g, UPnP technology, Bluetooth v2.0 with A2DP, USB v2.0 microUSB
-Kamera utama : 3,2 MP dengan resolusi 2048 x 1536 piksel, enhanced fixed focus, LED flash
video VGA@15fps
-Kamera sekunder : kamera videocall kualitas VGA
-Fitur-fitur lainnya :
> Olah pesan : sms, mms, email
> Browser : WAP 2.0/xHTML, HTML
-Radio : stereo FM radio dengan RDS
-Game : ya, N-gage downloadable
-Warna : Metal Aluminium, Golden Aluminium, Graphite Grey
-GPS : ada, dengan dukungan A-GPS, Nokia Maps 3.0
-Java : MIDP 2.1

sumber foto: www.gsmarena.com
klik di sini untuk mengetahui harga

A2DP

A2DP (Advanced Audio Distribution Profile) digunakan untuk mendistribusikan (streaming)musik stereo nirkabel ke Headphone atau speaker dengan bantuan Bluetooth (Bluetooth with A2DP). Berbeda dengan profil Bluetooth lainnya,kemampuan kerja A2DP hanya satu arah, artinya hanya mengalirkan satu sinyal stereo saja.

Selasa, Agustus 18, 2009

A-GPS

A-GPS (Asissted Global Positioning System)digunakan untuk mempercepat waktu start dari posisi GPS. GPS kadang-kadang mengalami masalah memperoleh kunci saat kondisi sinyal lemah, dan dalam hal ini A-GPS dapat membantu untuk mendapatkan kunci.

GPS



GPS (Global Positioning System) adalah sistem navigasi satelit yang dikembangkan oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat.Menggunakan antara 24-32 susunan satelit yang mengirimkan sinyal gelombang mikro (microwave) ke bumi dan dapat diterima oleh GPS Receiver. Hal ini memungkinkan para pengguna perangkat yang memiliki GPS Receiver dapat menentukan posisi, kecepatan, arah dan waktu keberadaan mereka secara tepat, di belahan bumi mana pun mereka berada, tanpa ketergantungan terhadap cuaca. Teknologi GPS kini banyak diaplikasikan pada telepon selular dan mobil.
Sumber foto : www.gpsmagazine.com
www.dodevice.com

Minggu, Agustus 09, 2009

Spesifikasi BlackBerry Storm 9500


Spesifikasi BlackBerry Storm 9500
¤Dimensi : ( 112,5 x 62,2 x 14 ) mm
¤Berat : 155 gram
¤Jaringan : GSM Quad Band 850/900/1800/1900 MHz/HSDPA 2100
¤Sistem Operasi : BlackBerry OS
¤Layar : -TFT 65.536 warna
-resolusi 360 x 480 piksel
-ukuran 3.25 inci.
¤Kamera : 3.15 MP resolusi ( 2048 x 1536 ) dengan Autofocus dan LED Flash
¤Baterai : 1400 mAh, standby 360 jam, waktu bicara 5.5 jam.
¤Fitur lain : QWERTY dan Sure Type keyboard virtual, polyphonic 32 channel (MP3), video, sms, mms, email, Instant Messaging, GPRS 10, Edge 10, HTML, internal memory 1GB, RAM 128MB, microSD/microSDHC card, accelerometer, GPS, BlackBerry maps, DataViz document viewer/editor, java, music player (MP3/WMA/AAC+), video player (MPEG4,3GP, WMV,H.264), jack audio 3.5 mm, organizer, calculator, voice dial/memo, speakerphone, games, Bluetooth 2.0, port USB 2.0
Harga pasaran (Awal Oktober 2009) :
Baru Rp.5.000.000,-
Bekas Rp.4.100.000,-
sumber photo dari www.blackberry.com

Spesifikasi BlackBerry Bold 9000



Spesifikasi BlackBerry Bold 9000 :
Jaringan : HSDPA/Quad Band GSM.
Dimensi: 114 x 66 x14mm.
Berat : 133 gram.
Layar:- 65.000warna
- resolusi 480x 320 piksel.
Fitur: Full QWERTY Keyboard, Trackball Navigation, polyphonic, MP3, 3,5 mm stereo headset jack, microSD (up to 8 GB, 128 MB flash memory, 624 MHz processor, GPRS kelas 10 (4+1/3+2 slots), EDGE kelas 10, Wifi 802.11 b/g, Bluetooth, A2DP,USB,sma, mms, push email, Instant Messaging, HTML,Games, kamera 2 MP (1600 X 1200 piksel), video, flash, GPS built-in, BlackBerry Maps, DataViz document viewer/editor, Java, Media Player MP3/WMA/AAC+, Video player DivX/wmv/XviD/3GP, organizer, calculator, voice dial, built-in handsfree, voice memo, baterai Li-ion 1500 mAh.
Kisaran harga (Minggu IV Agustus 2009) :
Baru Rp.5.500.000,- .
Bekas Rp.4.500.000,-
Sumber foto: www.na.blackberry.com.com

Spesifikasi Samsung i900 OMNIA


Spesifikasi Samsung i900 Omnia :
Kamera : 5 MP, Wifi : YES, GPS : YES
Operating System : Windows Mobile 6.1 Professional.
Layar : -ukuran 3,2 inci.
-TFT Touchscreen 262.144 warna.
-resolusi : 240 x 400 piksel.
Harga rata-rata di Jabodetabek (Minggu IV Agustus ) :
Baru Rp.5.125.000,-
Bekas Rp.4.000.000,-

Spesifikasi Samsung SGH i600


Spesifikasi Samsung SGH i600 Ultra Messaging
Kamera : 1,3 MP, Wifi : YES, GPS : NO
Operating System : Windows Mobile 5.0 Standard.
Keypad : QWERTY Keyboard.
Kelemahan : 1.tidak bisa menyimpan gambar dari internet.
2.Kamera hanya 1,3 MP.
3.OS Windows Mobile Standard.
Harga rata-rata di Jabodetabek (Minggu II Agustus 2009) :
Baru Rp.2.900.000,-
Bekas Rp.2.000.000,-
Sumber foto : www.gsmarena!com

Spesifikasi HTC TYTN II


Spesifikasi HTC TYTN II :
Layar : -TFT touchscreen 16.536 warna
-resolusi : 240 x 320 piksel.
-ukuran : 2,8 inci.
Memori intern : 128 MB RAM, 256 MB ROM.
Memori ekstern : microSD (TransFlash).
Prosesor : Qualcomm MSM7200 400 MHz.
Sistem Operasi : Windows Mobile 6.0 Professional.
Jaringan : -GSM 900/1800/1900.
-UMTS (3G).
-HSDPA.
Dimensi : 112 x 59 x 19 mm.
Berat : 150 gram.
Kamera : 3,2 MP dilengkapi autofocus.
Baterai : Lithium Polymer 1350 mAh.
Daya tahan baterai :
-Siaga : 400 jam.
-bicara : 6 jam.
Fitur lain :
GPS, Wifi, Bluetooth, Handwriting Rocognition, QWERTY Keyboard, GPRS kelas 10, EDGE kelas 10, USB, WAP 2.0/xHTML, HTML (PocketIE), Pocket Office, Java MIDP 2.0, voice memo.

Harga pasaran (Minggu II Agustus 2009) :
Baru : ketersediaan sudah tidak 'ready stock'.
Bekas Rp.3.000.000 - Rp.3.200.000,-
Sumber foto : www.gsmarena.com

Spesifikasi Nokia 6260 Slide




Spesifikasi Nokia 6260 Slide
Layar : -TFT 16 juta warna dengan resolusi 320x480 piksel.
-ukuran 2,4 inci.
Sistem Operasi : Symbian 9.4
Kamera utama: 5 MP dengan lensa Carl Zeiss, dilengkapi autofokus dan LED flash.
Video : ada, dengan kualitas VGA.
Kamera sekunder : ada, dengan kualitas VGA, untuk keprluan videocall.
Jaringan : -GSM Catur band 850/900/1800/1900.
-HSDPA dengan kecepatan hingga 10,2 Mbps
-HSUPA dengan kecepatan hingga 2 Mbps.
Memori intern : 200 MB
Memori tambahan : kartu microSD hingga 8 GB
Dimensi : 99,4 x 46,5 x 15,4 mm.
Berat : 114 gram.
Fitur lainnya : WIFI 802.11 b/g , GPS (A-GPS), polyphonic (MP3), sms, mms, email, IM (Instant Messenger), flash message, audio message, Media Player, speaker stereo, radio FM dengan RDS, Nokia Maps, TV out, Facebook, MySpace, YouTobe, Share on Ovi, Widget, Java 2.0, WAP 2.0, Bluetooth, GPRS kelas 10, EDGE kelas 10, To Do List, Notes, Dictionary, Sync dan backup, speakerphone, port USB.
Fungsi tombol samping : jalan pintas untuk volume suara, GPS dan Kamera.
Baterai : Li-ion 950 mAh.
Tahun dipasarkan di Indonesia : November 2008.
Warna : Silver dan Hitam.
sumber foto : www.gsmarena.com
klik di sini untuk mengetahui harga

Spesifikasi Nokia N97



Spesifikasi Nokia N97 :
Tidak salah lagi, tampaknya Nokia bukan hanya menjadikan Indonesia sebagai salah satu pasar terbesar untuk penjualan produk-produk telepon selulernya, tapi juga sekaligus memilihnya sebagai tempat terhormat. Masih ingat kan si fenomenal Nokia Communicator 9500 beberapa tahun yang lalu ? Indonesia dipilih sebagai tempat peluncuran perdananya. Bagaimana pun juga, itu adalah suatu kehormatan bagi sebuah tuan rumah.
Di penghujung semester tahun 2009 ini, Nokia kembali meluncurkan produk seri N terbarunya di Indonesia, bersamaan dengan peluncuran produk yang sama di lebih dari 70 negara Eropah. Smartphone multimedia yang oleh berbagai pemerhati dianggap sebagai pesaing yang pantas bagi Blackberry dan iPhone itu berlabel N97 ! Fitur apa saja yang diusungnya ?
Berikut adalah spesifikasi Nokia N97:

Sistem operasi : Symbian S60 5th edition.
Prosesor : ARM11 434 MHz
Jaringan : -UMTS 900/1900/2100 MHz (kecepatan maksimum 3,6 Mbps .
GSM 850/900/1800/1900 MHz.
HSDPA
Layar utama : Touchscreen 16,7 juta warna
Resolusi : 640 x 360 piksel
Ukuran : 3.5 inci
Kamera primer : 5 MP dengan lensa Carl Zeiss dilengkapi autofocus.
Kamera sekunder : VGA
Video recorder : 30 fps, unlimited
Messaging : sms, mms, email, push email.
Memori intern : 32 GB, 128 MB of RAM
Memori tambahan : kartu MicroSD
Konektivitas : Bluetooth 2.0, kabel data, Wifi 802.11 b/g
Browser : Nokia Browser
Transfer data : HSDPA 3.6 mbps, EDGE , GPRS kelas 32
Support file audio : MP3,M4A, AAC, eAAC+, WMA
Support file video : 3GP, MPEG4
Baterai standar : Lithium ion 1500 mAh
Dimensi : 117,2 x 55,3 x 15,9 mm
Berat (dengan baterai) : 150 gram
Fitur/fasilitas/aplikasi lain :
-Music player, Real Player, Ngage, GPS, A-GPS, PDF reader, Digital compose, Geo tagging,, Flash lite3,foto editor, Java MIDP 2.0, speakerphone, voice recorder, radio FM.
Warna : Putih dan Hitam Transisi.
Tahun dipasarkan di Indonesia : Juni 2009
sumber foto : www.nokia.co.id
klik di sini untuk mengetahui harga

Spesifikasi Nokia E75

Spesifikasi Nokia E75

Nokia E75


Spesifikasi Nokia E75:
¤ Panjang x Lebar x Tebal : (11,2x5x1,44) cm.
¤ Bobot : 139 gram
¤ Kamera (utama): 3,2 MP dengan autofocus dan LED flash dan kamera sekunder untuk video call..
¤ Video (kualitas gambar) : VGA
¤ Sistem Operasi : Symbian S60 v3.2
¤ Layar : diagonal = 2,4 inci
warna = 16 juta
resolusi = 240 x 320 piksel
¤ Keypad : Qwerty keyboard
¤ Daya tahan baterai :
bicara = 5,3 jam
siaga = 280 jam
Fitur Lain : Accelerometer sensor, jack audio 3,5 mm, phone book, microSD, A2DP, RDS, voice memo, Java MIDP 2.1, GPRS kelas 32, EDGE, 3G, HSDPA,WAP 2.0, HTML, xHTML, memori 50 MB, SMS, MMS, Instant Messenger, Email, Infrared, Bluetooth 2.0, Wifi 802.11 b/g, UPnP, Real Player (MPEG4,/3GP), GPS (A-GPS), Nokia Maps, Quick Office, hot sites, message reader (T25), radio dll.
sumber foto : www.nokia.co.id
klik di sini untuk mengetahui harga

Spesifikasi Samsung S8300 Ultra Touch



Spesifikasi Samsung S8300 :
GPS : YES, WIFI : NO, Kamera : 8 MP
Dengan harga yang hampir lima juta rupiah, bisakah ketiadaan Wifi pada Samsung S8300 bersaing di kelas smartphone ?
Jaringan : Quad Band GSM 850/900/1800 /1900,3G, HSDPA 900/2100, 3G, HSDPA 7,2 Mbps
Layar : AMOLED capacitive touchscreen 16 juta warna, resolusi 240 x 400 piksel, ukuran 2,8 inci.
Kamera : 8MP dengan autofocus, LED Flash
Memori internal : 80MB
Memori eksternal : MicroSD s/d 16GB
Dimensi : 110 x 51,5 x 12,7 mm
Berat : 105 gram
Baterai : Li-ion 880 mAh, siaga 350 jam,bicara 4 jam
Fitur selengkapnya : Kamera sekunder untuk video call, Geo tagging, face and smile detection, image stabilizer, wide dynamic range, video D1 (720 x 480 piksel) VGA 30 fps, VGA time lapse, QVGA slo-mo, sms, mms, GPRS kelas 12, EDGE kelas 12, HSCD email, WAP 2.0/xHTML, HTML, FM radio with RDS, FM recording, games, GPS with A-GPS support, optional navigation software support, Java MIDP 2.0, DviX/MPEG4/H.263/H.264/WMV9 player, MP3/AAC/WMA/ player, organizer, document viewer, (Word, Excel, PowerPoint, PDF), voice memo, accelerometer sensor, proximity sensor for audio turn-off, scratch - assistant surface, polyphonic, MP3, WAV, speakerphone, phonebook (2000 nama), Photo call, Photo contact, Bluetooth 2.1 A2DP, USB 2.0 (micro USB).

Harga rata-rata di Jabodetabek (Minggu II Agustus 2009) :
Baru Rp. 4.875.000,-
Bekas :-
sumber foto: www.gsmarena.com

Spesifikasi BlackBerry Pearl 8100


NO WIFI, NO GPS
Layar : TFT 65.536 warna, dengan resolusi 240 x 260 piksel.
Dimensi : 107 x 50 x 145 mm.
-berat 89,5 gram.
Memori intern : 64 MB
Memori tambahan : microSD (TransFlash).
Kamera : 1,3 MP dilengkapi flash.
Jack audio : 3,5 mm.
Papan ketik : QWERTY Keyboard.
Fitur lainnya : polyphonic 32 channel (MP3), sms, mms, email, GPRS, EDGE, IM, HTML, JAVA, media player, document viewer (Word, Excel, PowerPoint, PDF), organizer, kalkulator, To Do List, speakerphone, game, Bluetooth 2.0, port USB, dll.
Harga rata-rata di Jabotabek (Minggu II Agustus 2009) :
Baru Rp.1.950.000,-
Bekas Rp.1.550.000,-
sumber foto : www.gsmarena.com

Spesifikasi Nokia 5800 XpressMusic



Spesifikasi Nokia 5800 XpressMusic :
Jaringan : -Catur band 2G GSM 850/900/1800/1900.
-3G /HSDPA 900/2100.
Dimensi : 111 x 51.7 x 15.5 mm.
Volume : 83 cc.
Berat : 109 gram.
Layar : -TFT resistive touchscreen 16 juta warna.
-resolusi 360 x0640 piksel.
-proximity sensor for auto turn-off.
-sensor akselerometer untuk perpindahan posisi portrait ke landscape atau sebaliknya.
-handwriting recognition.
Nada panggil : polifonik, getar, MP3.
Speakerphone : ada, stereo.
Daftar telepon : tak terbatas, photocall.
Arsip panggilan : maksimum 30 hari.
Memori : -intern : 81 MB storage, 128 MB RAM.
-ekstern : microSD (TransFlash )
, hingga 16 GB.
GPRS : kelas 32.
HSCD : ada.
EDGE : kelas 32.
3G : HSDPA, kecepatan hingga 3.6 Mbps.
WLAN : Wi-Fi 802.11 b/g, teknologi UPnP.
Bluetooth : versi 2.0 dengan A2DP.
Infrared : tidak ada.
USB : versi 2.0 microUSB.
Kamera primer : 3.15 MP dengan lensa Carl Zeiss, LED flash, autofocus, resolusi 2048 x 1536 piksel.
Video : kualitas VGA, @30 fps.
Kamera sekunder untuk video call : ada.
Sistem operasi : Symbian OS versi 9.4, seri 60 release 5.
Prosesor : ARM 11 369 MHz.
Fitur pesan : sms, mms, email, Instant Messaging.
Browser : WAP 2.0/xHTML, HTML, RSS feeds.
Radio : FM stereo dilengkapi RDS.
Permainan : ada, bisa diunggah.
Java : MIDP 2.0.
GPS : ada, dengan dukungan A-GPS, dan Nokia Maps Touch.
Tipe file musik yang didukung : MP3, WMA, WAV, RA, AAC,M4A.
Tipe file video yang didukung : WMV, RV, MP4, 3GP.
Baterai : Li-Ion 1320 mAh ( BL-5J), dengan daya tahan hingga 406 jam (2G), dan 408 jam (3G) pada modus siaga ; 8.45 jam (2G)/5 jam (3G) pada modus bicara dan mampu bertahan hingga 35 jam bila digunakan untuk memainkan musik.
Fitur-fitur lain : tv out, voice command/dial, document viewer ( Word, Exel, PowerPoint, PDF ), t9, photo editor.
Warna : hitam, merah, dan biru.
sumber foto : www.gsmarena.com
klik di sini untuk mengetahui harga

Spesifikasi HTC Magic



Spesifikasi HTC Magic

Operating system : Android 1.5
Prosesor : Qualcomm MSM7200A, 528 MHz
Jaringan : HSDPA 900/2100 MHz
GSM 850/900/1800/1900 MHz
Layar : TFT HVGA (320 x 480 ) piksel
ukuran 3.2 inci
Kamera utama : 3.2 MP dengan autofocus
Kamera sekunder : tidak ada
Video recorder : ada
Messaging : sms, mms, email, IM
Memori internal : ROM 512 MB
RAM 288 MB
Memori eksternal : MicroSD s/d 8 GB
Konektivitas : Wifi IEEE 802.11 b/g, Bluetooth 2.0, USB 2.0
Browser : Android Web Browser
Transfer data : HSDPA 7.2 Mbps, HSUPA 2 Mbps, Edge, GPRS
Support file audio : AAC, AAC+, AMR-NB, MP3, WMA, WAV, AAC-LC, MIDI, OGG Support file video : MP4, 3GP
Speakerphone : ada
Fitur fun : Music player, game
Baterai : Lithium ion 1340 mAh
Dimensi : 113 x 55.6 x 13.7 mm
Berat : 116 gram
Fitu lain : Alarm clock, implus, Facebook, ANDexplorer, Quickffice, Apps Installer, SlideME, PDF viewer.
Harga pasaran (Minggu II Agustus 2009) : Baru Rp.6.500.000,- .
Sumber foto : www.htc.com

Spesifikasi Nokia 5730 XpressMusic


Spesifikasi Nokia 5730 XpressMusic, ponsel musik Nokia pertama dengan QWERTY Keyboard.

Sistem operasi : Symbian OS 9.3
Jaringan : Quad band GSM 850/900/1800/1900
Layar : TFT 16 juta warna
resolusi 240 x0320 piksel (QVGA)
ukuran 2,4 inci.
Design : slide-side candybar.
Kamera utama : 3,15 MP dengan autofocus
resolusi 2048x1536 piksel
lensa Carl Zeiss.
Kamera sekunder : VGA.
File image support : jpg.
Video recorder : VGA ( 640 x 480) piksel, 15 fps.
Messaging : sms, mms, email, Nokia Chat, Windows Live.
Memori internal : 85 MB (shared),
128 MB RAM.
Memori eksternal : MicroSD (hotswap).
Konektivitas : Wifi 802.11 b/g, UPnP, Bluetooth 2.0 (A2DP & AVRCP), USB 2.0
Browser : WAP 2.0/xHTML , HTML
Trasfer data : GPRS 32, EDGE 32, 3G,
HSDPA (3,6 Mbps).
Ringtone : Polyphonic, MP3, MIDI
Support file audio : MP3,WMA, WAV, RA, AAC, M4A

Support file video : 3GP,MP4
Fitur lain : speakerphone, voice recorder, MP3 player, video player, FM radio, Games N-gage (trial), kalender, kalkulator, organizer, agenda, alarm, converter, catatan, kamus, clock, Flash Lite 2.0, A-GPS, AccuWeather, Zip, Facebook, Hi5 (widget), internet radio & FM, Manual video editor, Mobile dictonary, QuickOffice, MySpace, Adobe PDF, PodCasting, RealPlayer, YouTobe, Nokia Music for PC client, Home Media (Browser Home Media dan UPnP framework), Share online, PTT, Maps 2.0, Mobile Search 4.1, My Nokia 2.1, Say & Play (Music Search dalam menu), Still Image Editor 3.1, Video Center 4.0.

Tahun dipasarkan di Indonsesia : Juni 2009
klik di sini untuk mengetahui harga

Spesifikasi Samsung C6625


Kamera: 2 MP, GPS : YES, WIFI : NO
Pantaskah Samsung mengklaim C6625 yang tanpa Wifi sebagai Smartphone untuk ukuran tahun 2009 ? Dengan disain yang 'hampir' BlackBerry, dari iklannya di media massa kita sudah bisa tahu fitur yang diunggulkannya, yakni "Experience Facebook Application on New Samsung Smartphone, Windows Mobile 6.1, HSDPA, 2.6 Screen, Instant Messenger, Outlook Email, File Manager, Video Recording, GPS Ready." Ini dia spesifikasi Samsung C6625 secara lengkap :

Sistem operasi : Windows Mobile 6.1 Standard
Layar : -ukuran 2.6 inci.
-resolusi 320 x 240 piksel.
-TFT 262.144 warna
Kamera utama: 2MP
Kamera sekunder : ada, untuk video call.
Perekam video : VGA, 25 fps.
Messaging : sms, mms, email, MSN messenger / Windows Live ( Instant Messenger ).
Memori intern : 128 MB RAM
128 MB ROM
Memori ekstern : microSD s/d 8 GB
Konektivitas : Bluetooth 2.0 ( A2DP support), kabel data, WAP 2.0, HTML ( IE ).
Transfer data : HSDPA (3.6 Mbps), EDGE kelas 10, GPRS kelas 10.
Support file audio : MP3/ AAC/AAC+/WMA/OGG/AMR
Support file video : WMV /MPEG4
Baterai : Lithium ion 1200 mAh
Jaringan : GSM 900/1800/1900 MHz
3G 2100 MHz
Dimensi : 113,3 x 63 x 11,9 mm
Berat : 107,7 gram

Fitur lain : Windows Media Player, game, voice recorder, speakerphone, Java MIDP 2.0, radio FM ( RDS support ), GPS ( A-GPS ), Google Maps, Facebook Application, MiDoMi, Shozu, Adobe Flash Lite, Adobe Reader LE, Office Mobile ( Excel, OneNote, Power Point, Word, ActiveSync, Email wizard, Internet, PodCast, RSS Reader, Streaming player, calculator, Smart converter, stopwatch, Task Manager, alarm, kalender, D-Day, Task, voice notes, World Clock.

Harga resmi menurut iklannya : Rp.2.475.000,- ( awal JulI 2009 )
Harga pasar di Jabodetabek (Minggu II : Agustus 2009) Rp.2.600.000-Rp.2.700.000,-
Sumberfoto: samsungmobile indonesia

Selasa, Agustus 04, 2009

KEJUTAN@ovi.com



Pada mau juga KEsamber KEJUTAan rupiah?
Bikin akun Ovi mail di Nokiamu atau di www.mail.ovi.com dan kirim email dengan subjek "kesamber jutaan" ke alamat email : KEJUTAN@ovi.com.
Hadiah akan diundi tiap bulan mulai Agustus - Desember 2009.

1 Hadiah I Rp.10 juta
3 Hadiah II @ Rp.2 juta
10 Hadiah III @ Rp.1 juta
350 Hadiah IV @ Rp.300 ribu
1000 Hadiah V @ Rp.100 ribu

Total milyaran rupiah siap menyamber!

Untuk keterangan lebih lanjut hubungi :
(021) 45842174, 45842175, 97959184, 97959183
No. Depsos : 455/PPSDS-SAP/VII/2009

Nokia www.mail.ovi.com
Connecting People
Daftar Pemenang KEJUTAN@ovi.com periode ke 1 bulan Agustus 2009
Daftar Pemenang KEJUTAN@ovi.com periode ke 2 bulan September 2009
Daftar Pemenang KEJUTAN@ovi.com Periode ke 3 bulan Oktober 2009

klik di sini untuk mengetahui daftar harga ponsel-ponsel Nokia

AdBrite